Mengajarkan anak untuk membiasakan diri beribadah dari kecil dan meningkatkan semangat beribadah dari kecil menjadi tantangan tersendiri, terkadang si kecil susah nya minta ampun untuk belajar maupun beribadah, terlebih karena si kecil masih masa-masanya bermain. Tapi, kita wajib mengajari si kecil mengenal agamanya, mengenal bagaimana cara beribadah.

Nah, kamu perlu memiliki cara untuk meningkatkan motivasi si kecil, dibawah ini ada 4 peralatan yang bisa kamu gunakan untuk meningkatkan motivasi si kecil. Mulai dari sarung, muken , sejadah sampai dengan Al Qur’an. Apa aja ? Simak pembahasannya dibawah ini ya !

Sarung Junior Untuk Anak

Jika kamu memiliki anak laki-laki, maka perlengkapan ibadah ini sangat cocok untuk menjadi teman anak ketika melakukan ibadahnya sehari-haru. Sarung ini memiliki bahan yang berkualitas dengan beragam pilihan warna serta motif yang beragam. Dengan sarung ini juga si kecil akan lebih percaya diri ketika belajar shalat berjamaah di masjid.

Harga sarung junior ini bervariasi misalnya untuk Sarung Junior dari Gadjah Surya di cek di blibli.com itu dibanderol dengan harga dikisaran Rp 40 ribu, ada juga sarung junior dengan gambar upin dan ipin dibanderol dengan harga Rp 20 ribu sampai yang termahal ada sarung junior dari alif seharga Rp 250 ribu.

Mukena Dengan Motif Cantik

Jika kamu yang memiliki anak perempuan dan mencari muken dengan motif cantik, maka kamu bisa mencari beragam mukena cantik diantaranya ada mukena zahra kids yang memiliki desain ramah untuk anak dengan bahan berkualitas sehingga nyaman untuk digunakan. Alat ibadah untuk anak ini memiliki banyak pilihan warna dan juga gambar lucu.

Harga yang ditawarkan untuk mukena zahra kids bervariasi, jika kamu cek di situs blibli.com disana ada varian harga seperti untuk mukena zahra kids LOL Blue disana dibanderol dengan harga Rp 54 ribu, ada juga muken zahra kids berukuran besar dibanderol dengan harga Rp 84 ribu sampai muken zahra kids termahal dikisaran harga Rp 550 ribu. Muken ini tersedia dengan beragam ukuran dari mulai 2 tahun sampai dengan 9 tahun.

Sajadah Pintar

Salah satu sajadah kekinian dan merupakan bentuk pemanfaatan teknologi dalam hal edukasi adalah olike smart sajadah. Sajadah ini bukan sajadah biasa, tapi sajadah ini sudah dilengkapi dengan mesin maupun audio bacaan shalat dengan aksen lokal.

Sajadah ini dikeluarkan oleh brand Olike Edu Toys sebagai alat untuk belajar terutama belajar shalat, sehingga didalam sajadah ini terdapat gambar sketsa gambar ikon posisi shalat yang disesuaikan dengan ukuran tubuh sang anak, sehingga anak bisa belajar gerakan shalat dengan benar.

Sajadah ini juga terdapat fitur audio yang bisa membimbing anak untuk melafalkan bacaan didalam shalat. Olike sajadah smart ini diciptakan secara khusus untuk pengguna yang berusia dimulai dari 3 tahun.

Didalam sajadah ini juga dilengkapi dengan sensor gerakan-gerakan shalat yang ditandai gambar kaki, lutut, hidung, tangan dan juga dahi sesuai dengan kita saat posisi shalalt. Untuk mengeluarkan audionya kamu bisa menekan tombol sentuh Olike Smart sehingga dapat mengeluarkan audio intruksi bacaan shalat.

Fitur lainnya yang ada di sajadah pintar ini adanya fitur auto play shalat lima waktu yang dapat membimbing anak mengerjakan shalat. Belajar makin asyik dan menjadikan shalat adalah kebutuhan anak. Kamu bisa membeli sajadah ini di blibli.com dengan harga kisaran Rp 440 ribu saja.

Smart Qur’an

Ini sama seperti sajadah diatas, smart qur’an dari Al Qolam Smart Hafiz dengan desian ramah untuk anak. Alat belajar al qur’an ini bisa kamu dapatkan di blibli.com dengan harga kisaran Rp 2 jutaan. Alat ini lengkap terutama untuk versi 4 yang dimana fitur islami menjadi lebih banyak lagi dan kini smart hafiz ini hadir dengan beragam konten yang lengkap.

Alat Edukasi ini didesain ramah anak dan playful untuk anak dikisaran usia 5 sampai dengan 10 tahun. Fitur yang terdapat pada alat edukasi ini diantaranya:

MENGAJI YUK

Metode Al – Qolam, Asmaul Husna, Da’i Cilik, Tahsin Al-Qolam, Tes Baca Qur’an, Tutorial Wudhu, Tutorial Sholat, Hafiz Cilik, Adzan, Senandung asmaul husna, Maqamat Qur’an, Murottal Juz 1-29 (USB)

MENYANYI YUK

Lagu Islami, Lagu Daerah, Lagu Anak, New Badanamu (USB), Como Pop

CERITA

Hari besar umat islam, Jejak Islami, Sirah Nabawiyah, Hafiz Hafizah Umroh, Kisah 25 Nabi, Kosakata, Khalifah burung bangau, Cerita hewan (USB), Dongeng (USB), Cerita Rakyat (USB), FILM, Seri Ibadah, Seri Balita, Seri pendidikan (USB), Pat a pat como (USB), Diva the series (USB), Seri Pengetahuan (USB)

AKHLAQ TERPUJI

Akhlak terpuji, P3K

Nah itu beberapa rekomendasi perlengkapan belajar ibadah untuk anak yang bisa kamu pilihkan agar si kecil semakin semangat untuk beribadan dan belajar. Selain memiliki desain lucu dan juga nyaman digunakan untuk si kecil, beragam fitur maupun desain yang digunakan membuat si kecil semakin tertarik untuk belajar beribadah dengan lebih rajin lagi.

Alat tersebut semuanya bis kamu dapatkan di situs blibli.com dengan varian harga menarik, tidak jarang juga blibli menawarkan banyak promo untuk barang yang kamu beli. imm

 

 

Express Your Reaction
Like
Love
Haha
Wow
Sad
Angry